Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa Sambut Presiden Jokowi Di Sidoarjo
Presiden dan Ibu Iriana baru tiba di Bandar Udara Internasional Juanda, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur, pada Senin (06/02/2023) sore, sekitar pukul 18.00 WIB.
Presiden dan Ibu Iriana baru tiba di Bandar Udara Internasional Juanda, Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur, pada Senin (06/02/2023) sore, sekitar pukul 18.00 WIB.
Presiden juga menuju Pondok Pesantren Tebuireng, Kabupaten Jombang guna meresmikan Museum Islam Indonesia K.H. Hasyim Asy’ari.