Apel Dansat yang diadakan secara rutin setiap tahun ini menjadi ajang penting untuk menyampaikan pokok-pokok kebijakan pimpinan TNI-AD ke depan, khususnya bagi Satuan Divif 3 Kostrad.
Mayjen TNI Bangun Nawoko menyatakan bahwa kunjungannya bertujuan untuk menjalin silaturahmi dan memperkuat komunikasi antara Divif 3 Kostrad dan Pemerintah Daerah Sulawesi Selatan.
Kehormatan dan kepercayaan yang diberikan, hendaknya disikapi dengan arif dan bijaksana serta diikuti dengan sikap mawas diri, karena semakin tinggi pangkat yang disandang, maka semakin besar pula tuntutan akan tanggung jawab dan pengabdian yang diharapkan dari para prajurit sekalian
Tinjauan tersebut mencakup beberapa fasilitas di Pangkalan, seperti Perumahan SBSN TA.2024, Sport Center, Sekolah Pendidikan Anak Usia Dini (Paud), Gudang Logistik, serta Gudang Senjata dan Munisi.
Sholat Ghoib dilaksanakan berjamaah setelah Sholat Tarawih dan Witir, dipimpin oleh Mayjen TNI Choirul Anam, S.E., M.M., bertempat di Mesjid Al-Fatih, Pakkatto, Gowa, Sulawesi Selatan, pada Selasa (13/3/2024).
Pangdivif 3 Kostrad menambahkan bahwa telah ditanam sekitar 56.000 bibit pohon keras, termasuk pohon mahoni, jati, damar, dan pohon buah, yang tersebar di wilayah target penghijauan seluas 2.185 hektar di Sulawesi Selatan dan wilayah jajaran Divif 3 Kostrad.
Acara yang dihadiri oleh para pemuka agama dari berbagai keyakinan ini bertujuan untuk mendoakan keselamatan anggota jajaran Divif 3 Kostrad yang akan melaksanakan penugasan di daerah operasi, sekaligus untuk memberikan rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa.
Acara doa dan zikir bersama dimulai dengan pelaksanaan Sholat Dzuhur berjamaah yang diikuti oleh para prajurit dan jajaran staf Divif 3 Kostrad. Setelah itu, dilanjutkan dengan sholawatan dan ceramah agama yang disampaikan oleh Habib Mahmud Bin Umar Al-Hamid. Acara kemudian diakhiri dengan ramah tamah.
Kegiatan dimulai dengan penyambutan Brigjen TNI Wulang Nur Yudhanto sebagai Kasdivif 3 Kostrad oleh para prajurit Divif 3 Kostrad. Selanjutnya, dilanjutkan dengan acara Sertijab di lantai 2 Madivif 3 Kostrad.
Acara yang dipenuhi dengan suasana keguyuban ini menampilkan berbagai kegiatan yang bertujuan untuk mempererat tali persaudaraan antara anggota Keluarga Divif 3 Kostrad.