Community News

Komunitas Peugeot Les Autres Deklarasikan Diri Lewat Kopdar Perdana

Jakarta, Otomotif1.com l – Komunitas penggemar mobil berlogo singa asal Prancis, Peugeot Les Autres (PLA), secara resmi mendeklarasikan keberadaannya melalui kopi darat (kopdar) pertama yang diselenggarakan di Balai Penelitian Teknologi Karet (BPTK), Bogor. Acara kopdar pertama ini diawali dengan short touring melintasi jalan tol Jagorawi dan berakhir di BPTK, Bogor, yang dilanjutkan dengan upacara singkat […]

Film News

Green Religion : Normalisasi atau Naturalisasi?

Adi Putra merupakan seorang forografer dan sutradara muda yang karya-karyanya mendapat sambutan yang positif di luar negeri. Pemilik akun Instagram @adipvtr itu juga sempat membuat heboh publik tanah air karena film pendeknya berjudul Adam diputar di Festival Film Internasional Cannes ke-65 tahun 2012 di Palais des Festival, Cannes, Prancis.