Presiden Menerima Pengurus Apindo Dan Hippindo
Kepala Negara menekankan bahwa ke depannya pemerintah ingin mengeluarkan terobosan-terobosan perekonomian yang akan memacu perekonomian nasional lebih jauh lagi.
Kepala Negara menekankan bahwa ke depannya pemerintah ingin mengeluarkan terobosan-terobosan perekonomian yang akan memacu perekonomian nasional lebih jauh lagi.
Kepala Negara juga membahas soal kondisi terkini mengenai perang dagang yang terjadi antara Amerika Serikat dan Tiongkok.
Mengenai masalah infrastruktur, Gubernur Lampung Arinal Djunaidi mengatakan, provinsi atau Lampung itu, itu wajib dibangun oleh APBN. APBD itu adalah stimulan, APBD adalah diskresi, APBD adalah hal yang memang tidak diperkirakan di dalam program-program APBN.
Pengambilan sumpah dan pelantikan digelar di Istana Negara. Setelah dilantik, keduanya akan langsung mengemban amanah sebagai Gubernur dan Wakil Gubernur Lampung untuk masa jabatan tahun 2019 sampai dengan 2024 mendatang.
Sebelum menayangkan vlog tersebut, Presiden Jokowi mengawalinya dengan menyapa seluruh warga. “Selamat siang, Indonesia. Libur Lebaran usai sudah. Saatnya kembali bekerja,”
Presiden Jokowi tiba di pasar induk terbesar di Solo itu sekitar pukul 09.57 WIB. Presiden datang bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo, kedua putranya Gibran Rakabuming Raka dan Kaesang Pangarep, menantu Selvi Ananda, serta cucu pertamanya Jan Ethes Srinarendra.
Tampilan kedai soto Triwindu tergolong cukup sederhana, demikian juga dengan harga makanan yang disajikannya. Hal unik dari kedai yang berdiri sejak 1939 ini adalah deretan kursi-kursi kecil yang menghadap meja panjang.
Presiden memilih kemeja batik coklat ukuran anak-anak lalu mencocokannya dengan ukuran badan Jan Ethes. Sementara Ibu Iriana tampak membelikan batik untuk cucu perempuannya, Sedah Mirah Nasution.
Menkeu juga menerangkan kondisi yang harus terus diwaspadai adalah ketidakstabilan perekonomian global, terutama dari sisi korporasi yang mendapat tekanan cukup banyak, baik dari sisi ekspor maupun sentimen investasi.
Usai bersilaturahmi selama sekitar 30 menit, Presiden dan Ibu Iriana berpamitan untuk pulang. Sebelum meninggalkan keraton, Presiden dan keluarga Keraton Yogyakarta menyempatkan berfoto bersama.