Keempat wanita tersebut dipertemukan tanpa sengaja dengan suasana yang canggung ketika suatu peristiwa dikabarkannya sang mantan Alex (Jeff Smith) meninggal dunia.
Dengan kepercayaan besar dari broker dari Turki untuk mengedarkan film Siccin 6 ini bisa menjadi pintu RA Pictures untuk bisa mengimpor film dari luar Turki.
Sebelumnya, RA Pictures merilis film horor berjudul "13 The Haunted" yang bercerita mengenai teror arwah penasaran yang mendiami sebuah resor mewah di Pulau Ayunan.
https://www.youtube.com/watch?v=XVIxgCzCucs
Jakarta, Trenz Film | Rumah produksi RA Pictures kembali menghadirkan sebuah tontonan baru pada Ramadhan...
Bagaimana cara Rosmalina (Ayu Ting Ting) untuk menghadapi teror NYAI? Lalu apa peran Asih (Tyas Mirasih), serta hubungannya dengan kehadiran Dewi (Dewi Perssik) dan Yani (Zaskia Gotix)?
Berdurasi 99 menit, dengan mengambil set lokasi di Jakarta dan Bogor, film “Arwah Tumbal Nyai : Part NYAI” produksi RA Pictures (PT. RA Film Internasional), mulai bisa disaksikan di layar bioskop Indonesia mulai Kamis, 29 November 2018
Film yang dijadwalkan tayang pada 29 November 2018 mendatang itu juga turut dibintangi oleh Tyas Mirasih, Ayu Dyah Pasha, Aqila Herby, Raffi Ahmad, dan lainnya
Bagi Ayu Ting Ting, “Arwah Tumbal Nyai” merupakan film keduanya sebagai pemeran utama kala bermain di fillm produksi RA Pictures setelah sebelumnya terlibat di film ‘DimSum Martabak’.