Presiden Sampaikan Pidato Kenegaraan
Presiden Jokowi bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo tiba sekitar pukul 08.30 WIB. Kepala Negara tampak mengenakan pakaian adat Tanimbar Maluku dan Ibu Negara mengenakan kebaya berwarna kuning.
Presiden Jokowi bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo tiba sekitar pukul 08.30 WIB. Kepala Negara tampak mengenakan pakaian adat Tanimbar Maluku dan Ibu Negara mengenakan kebaya berwarna kuning.
Presiden berharap terumbu karang yang ada di Wakatobi dapat dijaga dengan baik.
Kampung Mola sendiri terletak di Pulau Wangiwangi —atau masyarakat sekitar menyebutnya Wanci— di Kabupaten Wakatobi, dan merupakan perkampungan yang dihuni oleh Suku Bajo.
Presiden Jokowi mengungkapkan, Indonesia berada pada urutan kesebelas dari 215 negara dunia terkait capaian vaksinasi COVID-19, dengan cakupan 42 juta dosis. Ia pun meminta agar vaksinasi terus diakselarasi sesuai dengan target yang telah ditetapkan.
Presiden juga menekankan pentingnya kerja sama antara pemerintah pusat, pemda, serta TNI-Polri sehingga kecepatan vaksinasi bisa sesuai dengan target yang telah kita ditetapkan.
Pelatihan ini berlangsung pada 10-13 November 2020 di Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara. Pelatihan yang diikuti oleh 20 room attendant yang pekerjaannya terdampak oleh pandemi COVID-19 ini dilaksanakan di dua lokasi yang berbeda, yaitu di Aula Kecamatan Tomia untuk sesi teori dan Hotel Abi Jaya Tomia untuk sesi praktik.
Selepas melakukan pembagian APD dan makanan ringan di Posko Induk Gugus Tugas COVID-19 Kabupaten Bombana, selanjutnya Ci Akim beserta Team AJM kembali melanjutkan aksi serupa di Desa Mapila, Kecamatan Kabaena Utara, Pulau Kabaena, Kabupaten Bombana.
Budi Waseso dilantik oleh Presiden Jokowi berdasarkan “Keputusan Presiden Republik Indonesia Nomor 67/M Tahun 2018” tentang ‘Pengukuhan Susunan Pengurus Kwartir Nasional Gerakan Pramuka Masa Bakti Tahun 2018-2023’.
Terlaksananya rangkaian kegiatan Pemilihan Putera Puteri Maritim Indonesia 2018 ini tidak lepas dari dukungan berbagai pihak, di antaranya Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman, Kementerian Pariwisata, Kementerian Komunikasi dan Informatika, Kementerian Kelautan dan Perikanan, Kementerian Lingkungan Hidup, Kementerian Luar Negeri, BNN dan juga Bank BRI.