News

Divif 1 Kostrad Terima Kunjungan Kehormatan Singapore Armed Forces

Divif 1 Kostrad Terima Kunjungan Kehormatan Singapore Armed Forces

Depok, Trenzindonesia | Kepala Staf Divisi Infanteri (Kasdivif) 1 Kostrad, Brigjen TNI Novi Rubadi Sugito S.I.P., M.Si., menerima Kunjungan Kehormatan dari Singapore Armed Forces Goh Keng Swee Command and Staff College di Markas Divif 1 Kostrad, yang terletak di Cilodong, Kota Depok, Jawa Barat pada Kamis (25/04/2024).

Divif 1 Kostrad Terima Kunjungan Kehormatan Singapore Armed Forces Dalam sambutan penyambutan, rombongan dari Singapore Armed Forces disambut oleh Kasdivif 1 Kostrad, yang kemudian dilanjutkan dengan sambutan dari Panglima Divisi Infanteri (Pangdivif) 1 Kostrad yang dibacakan oleh Kasdivif 1 Kostrad.

Divif 1 Kostrad Terima Kunjungan Kehormatan Singapore Armed Forces Acara dilanjutkan dengan sambutan dari perwakilan Singapore Armed Forces Goh Keng Swee Command and Staff College, pemutaran profil Divif 1 Kostrad, pemberian cendera mata, dan diakhiri dengan sesi foto bersama.

Divif 1 Kostrad Terima Kunjungan Kehormatan Singapore Armed Forces Dalam sambutannya, Pangdivif 1 Kostrad yang di bacakan oleh Kasdivif 1 Kostrad Brigjen TNI Novi Rubadi Sugito S.I.P., M.Si., menyampaikan ucapan selamat datang dan rasa bangga kepada Singapore Armed Forces Goh Keng Swee Command and Staff College terima kasih dan penghargaan yang tinggi kepada Colonel Goh Wee Tiong beserta rombongan atas kedatangannya ke Divif 1 Kostrad, Saya berharap kedatangan kunjungan ini dapat memberikan kontribusi positif guna membangun kerjasama yang lebih baik khususnya di bidang militer.

Divif 1 Kostrad Terima Kunjungan Kehormatan Singapore Armed Forces Hadir dalam kegiatan tersebut diantaranya Brigjen TNI Agus Firman Yusmono S.I.P, M.Si., Irutum, Irutben serta para Asisten Kasdivif 1 Kostrad. (Penkostrad).

Avatar

Fajar Irawan

About Author

Ketua Komunitas Penulis Kota Bogor I Bendahara Umum Forum Wartawan Hiburan (FORWAN) Indonesia I Ketua Silverian '86 Region Bogor I Content Writer I Journalist I Photographer I Vice President Bogor Chapter 'Calon Jenazah Motorcycle Club' I PRESS #GasTipisTipis E-mail: fajar_fireone@yahoo.com Telp / WA: +62 855 740 5555

Leave a comment

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You may also like

News

Wedari Hadirkan Keindahan Balijava Batik Kudus Koleksi Denny Wirawan

  • September 29, 2017
Rayakan dua dekade berkarya di industri fashion tanah air, Denny Wirawan Angkat khasanah kekayaan ragam motif langka Batik Kudus Lewat
News

Indonesia Digital Popular Brand Award 2017 Fase III

  • September 30, 2017
Indonesia Digital Popular Brand Award, merupakan penghargaan terpercaya dan paling bergengsi bagi merek-merek di Indonesia yang berhasil menancapkan popularitas mereknya