AXIC Jadwalkan Gelar Jambore Nasional Di Tahun 2022 Mendatang

Jakarta, Trenz Community l – Komunitas penggemar AvanzaXenia Indonesia Club (AXIC) baru saja melakukan perayaan HUT ke-17 pada hari Sabtu, (3/4), yang berlangsung di Café Walk – Plaza Semanggi, Jakarta. Dalam perayaan kali ini, AXIC mengangkat tema #Integr17year, (dibaca ‘tahun integritas’-red) dan juga turut  melakukan beberapa kegiatan sosial dengan menyalurkan donasi berupa paket sembako kepada … Lanjutkan membaca AXIC Jadwalkan Gelar Jambore Nasional Di Tahun 2022 Mendatang