Film

Aurelie Moeremans dan Dirly Idol Bangun Chemistry Dalam Film KNK: Santa Claus dari Jakarta?

Film ‘KNK: Santa Claus dari Jakarta?’ yang diproduseri oleh Agustinus Sitorus ini akan menampilkan para artis kenamaan tanah air seperti Dirly Idol, Aurélie Moeremans, Anneth Delliecia Nasution Idol Junior 2018 dan Deven Christiandi Putra Idol Junior 2018, Shinta Naomi eks JKT48, Yurike Prastika, Temon, Melki Bajaj, Bayu Skak, Unang Bagito, Dorman Manik, Rizky Hanggono, Ronny Dozer dan masih banyak lagi.