Dani Paraswati Usung Rancangan Bohemian Reborn Di JOGJA Fashion Week 2021
Denim, brokat, Cavali dan Organza disatukan dalam style busana pesta yang glamour dan elegant, Pemikiran dasar inilah yang membuat kesan busana bohemian menjadi lebih mewah dan berkelas.