HomeNewsPangdivif 1 Kostrad Terima Kunjungan KKP Pratama Kota Depok dan Kota Bekasi

Pangdivif 1 Kostrad Terima Kunjungan KKP Pratama Kota Depok dan Kota Bekasi

Published on

DEPOK, Trenzindonesia | Panglima Divisi Infanteri 1 Kostrad, Mayjen TNI Bobby Rinal Makmun S.I.P., didampingi oleh Kepala Staf Divif 1 Kostrad, Brigjen TNI Novi Rubadi Sugito S.I.P., Irdivif 1 Kostrad, Brigjen TNI Agus Firman Yusmono S.I.P., dan Perwira Keuangan Divif 1 Kostrad, Letkol Cku Timothy Fuah, menerima kunjungan silaturahmi dari Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Kota Depok, Bapak Eko Pandoyo Wisnu Bawono, dan Kota Bekasi, Bapak Handy. Pertemuan berlangsung di Markas Divisi Infanteri 1 Kostrad, Cilodong, Kota Depok, Jawa Barat, pada Selasa (21/11/2023).

Pangdivif 1 Kostrad Terima Kunjungan KKP Pratama Kota Depok dan Kota BekasiSilaturahmi Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Kota Depok dan Kota Bekasi bertujuan terkait apresiasi kepada Prajurit Divif 1 Kostrad yang telah berpartisipasi dalam pelaporan Surat Pemberitahuan Tahunan (SPT) kepada Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Kota Depok sehingga Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Kota Depok Mendapatkan predikat yang terbaik. (Penkostrad/Fajar).

Latest articles

Haris Pertama Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Pencemaran Nama Baik KH. Said Aqil Siradj

Jakarta, Trenzindonesia.com | Barisan Ksatria Nusantara (BKN) resmi melaporkan Haris Pertama ke Polda Metro...

Mainan Barongsai Mewarnai Perayaan Cap Go Meh Di Kota Bogor

Bogor, Trenzindonesia | Barongsai, tarian tradisional Tionghoa yang menampilkan penari dalam kostum singa, telah...

Dere Kembali Menyentuh Hati dengan MAWAR

Sebuah Karya Penuh Makna Jakarta, Trenzindonesia | Penyanyi dan penulis lagu berbakat asal Indonesia, Dere,...

SCTV Hadirkan “Ramadan Penuh Cinta” 2025, Sajikan Tayangan Inspiratif dan Penuh Makna

Jakarta, Trenzindonesia.com | Menyambut bulan suci Ramadan 1446 H, SCTV kembali menghadirkan rangkaian program...

More like this

Haris Pertama Dilaporkan ke Polda Metro Jaya atas Dugaan Pencemaran Nama Baik KH. Said Aqil Siradj

Jakarta, Trenzindonesia.com | Barisan Ksatria Nusantara (BKN) resmi melaporkan Haris Pertama ke Polda Metro...

Mainan Barongsai Mewarnai Perayaan Cap Go Meh Di Kota Bogor

Bogor, Trenzindonesia | Barongsai, tarian tradisional Tionghoa yang menampilkan penari dalam kostum singa, telah...

Dere Kembali Menyentuh Hati dengan MAWAR

Sebuah Karya Penuh Makna Jakarta, Trenzindonesia | Penyanyi dan penulis lagu berbakat asal Indonesia, Dere,...