Kadiv Humas Polri Irjen. Pol. Dedi Prasetyo, Terima Kunjungan Kementerian ART/BPN
Adapun sejumlah hal yang dibahas dalam kunjungan tersebut meliput pengelolaan media terkait penanganan permasalahan tanah, meningkatkan komunikasi Divisi Humas dalam mendukung program Presiden terkait program percepatan sertifikasi tanah, dan meningkatkan kapasitas SDM dan teknologi informasinya