Menparekraf Ajak Travel Agent Tiongkok Tingkatkan Paket Wisata ke Indonesia
Menparekraf Sandiaga optimis bahwa target tersebut dapat tercapai melalui kolaborasi yang baik antara Tiongkok dan Indonesia.
Menparekraf Sandiaga optimis bahwa target tersebut dapat tercapai melalui kolaborasi yang baik antara Tiongkok dan Indonesia.
Kepala Negara juga menekankan pentingnya kesatuan ASEAN sehingga tidak mudah untuk dipecah oleh pihak lain
KTT ke-15 kali ini dilakukan dalam usia IMT-GT yang telah mencapai 30 tahun. Di usia tersebut, menurut Presiden, IMT-GT telah tumbuh menjadi kerja sama segitiga emas di kawasan ASEAN.
Presiden menekankan perlunya kerja sama konkret dan inklusif untuk mengurangi ketegangan di Indo-Pasifik.
Presiden pun menekankan peran penting High-Level Task Force dalam mengidentifikasi tantangan dan peluang ASEAN jauh ke depan serta memastikan kontribusi ASEAN bagi kemajuan kawasan dan dunia.
Ibu Iriana pun berharap para pendamping pemimpin ASEAN dapat menikmati waktu selama berada di Labuan Bajo.
Presiden pun meyakini, ASEAN memiliki potensi yang sangat besar untuk menjadi pusat pertumbuhan ekonomi.
Kepala Negara juga mengungkapkan kegembiraannya dapat bertemu generasi muda ASEAN, calon pemimpin masa depan.
Presiden Jokowi juga mengapresiasi dukungan parlemen ASEAN dalam masa penanganan pandemi COVID-19.
Presiden Jokowi mengajak para pemimpin ASEAN untuk bersama menjadikan ASEAN relevan dan penting serta sebagai pusat pertumbuhan.