Satgas Yonif 433 Kostrad Buat Pohon Natal Raksasa di Distrik Mbua
Inisiatif pembuatan Pohon Natal raksasa ini dipimpin oleh Komandan Pos Mbua, Mayor Inf Alfredi dari TNI, yang dengan cekatan mengkoordinasikan seluruh prosesnya bersama masyarakat setempat.