Dalam arahannya, Pangdivif 2 Kostrad menyampaikan apresiasinya terhadap fasilitas yang tersedia di Satuan Yonarmed 11 Kostrad. Beliau mengagumi bagaimana bangunan tua tersebut dapat tampil menarik dan berfungsi dengan baik.
Dalam kunjungan kerjanya, Pangdivif 2 Kostrad memberikan pengarahan kepada seluruh prajurit yang bertempat di Gedung Olahraga Mako Yonif 411/Pandawa/6/2 Kotrad.
Pangdivif 2 Kostrad menuturkan, pentingnya mencari kawan sebanyak banyaknya, menekankan bahwa keberadaan Yonarmed 12 Kostrad khususnya di wilayah Ngawi pada masa damai salah satunya untuk menjaga stabilitas keamanan Wilayah. (
Pangdivif 2 kostrad Mayjen TNI Anton Yuliantoro, S.I.P., M.Tr.( Han). Perkenalan diri sebagai Panglima Divisi baru dan menyampaikan Satuan Brigif 9/DY/2 kostrad Mempersiapkan Yonif 514 Sabadha Yudha yang akan dipersiapkan sebagai Batalyon pemukul di wilayah Papua.
Acara Safari Ramadhan ini juga ditutup dengan penyerahan bingkisan tali asih sebagai bentuk kepedulian dan kasih sayang dari pimpinan kepada seluruh Prajurit Kostrad yang turut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.
Proses serah terima jabatan ini menjadi bagian integral dari pembinaan organisasi, dimana merupakan upaya untuk memenuhi tuntutan tugas, terutama dalam pembinaan satuan guna mencapai keberhasilan dan kemajuan yang diinginkan.
Rapat evaluasi ini dihadiri oleh seluruh Pejabat Teras Divif 2 Kostrad, termasuk Asren Divif 2 Kostrad, para Asisten Kasdivif 2 Kostrad, para Irut Itdivif 2 Kostrad, para Komandan Satuan beserta staf, dan para Paku Satker Jajaran Divif 2 Kostrad.
Panglima TNI juga memberikan penghargaan ataupun apresiasi kepada prajurit yang berprestasi saat melaksanakan tugas operasi dengan memberikan kesempatan peluang untuk diprioritaskan berangkat melaksanakan tugas misi perdamaian dunia (PBB).